
Resep Lasagna - Berbicara tentang Lasagna, ini adalah masakan khas Italia yang mendunia. Ya, italia memang dikenal dengan cita rasa kuliner nya yang enak, seperti Pizza, Spaghetti, dan terakhir yang akan kita bahas resep nya adalah Lasagna. Tahukah Anda bahwa Lasagna adalah hidangan berbentuk pasta yang pertama di Italia. Ya, Lasagna yang lebih rincinya berasal dari daerah Emilia-Romagna ini memang sangat lezat, dan cara memasak nya pun menggunakan...